
MENUJU PILPRES DAN PILEG 2019
Sabtu, 06 Januari 2018
Home »
Partai Politik
,
Pilkada
» Usung di Pilwali Makassar, Partai Golkar Beri Rekomendasi Pada Appi-Cicu
Usung di Pilwali Makassar, Partai Golkar Beri Rekomendasi Pada Appi-Cicu
Foto: Istimewa
smartcitymakassar.com - Jakarta - Partai Golkar akhirnya memberikan surat keputusan (SK) rekomendasi usungan untuk pasangan Munafri Arifuddin-Andi Rachmatika Dewi Sebagai Calon Walikota dan Calon Wakil Walikota Makassar Periode 2018-2023 mendatang maju sebagai jalur parpol.
Penyerahan Surat Keputusan (SK) rekomendasi berpasangan tersebut berlangsung di Jakarta. Jum'at, (5/1/2018) lalu. Appi-Cicu tampak bersama saat menerima SK tersebut.
Appi-Cicu juga tampak didampingi oleh Ketua Golkar Makassar yakni Farouk M Betta, dan juga Legislator Golkar yakni Rahman Pina.
Sekedar diketahui pada akhir tahun 2017 lalu, Golkar telah memberikan rekomendasi kepada Appi sebagai calon walikota. Namun saat itu Golkar belum memberikan rekomendasi berpasangan. (Fatahillah Mansur)
BACA JUGA:
Ini Nama-nama 7 Komisioner KPU Sulsel yang Baru foto: Ilustrasi smartcitymakassar.com - Makassar - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Repunlik Indonesia (RI) telah merilis nama-nama komisioner KPU Provinsi yang telah … Selengkapnya
Belanja di Pasar Tradisional Sidrap, Andi Sudirman Diserbu Pengemudi Bentor smartcitymakassar.com - SIDRAP - Tak pernah menolak. Lagi dan lagi, calon Wakil Gubernur Sulsel nomor urut 3, Andi Sudirman Sulaiman kembali memenuhi permintaan warga … Selengkapnya
Komisoner Baru KPU Sulsel Dapat Ucapan Selamat dari Prof Andalan Ketua Tim Prof Andalan, Taufik Fachruddin (foto: Istimewa) smartcitymakassar.com - MAKASSAR - Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Prof N… Selengkapnya
PKS Luwu Buka Puasa Bersama Prof Nurdin, Warga Membludak foto: Istimewa smartcitymakassar.com - Luwu - PKS Luwu menyelenggarakan acara buka puasa Kader PKS dan Masyarakat Luwu bersama Prof Andalan pada hari Senin (21/5) … Selengkapnya
Di Markas Da'wah DPD Wahda Islamiyah Sidrap, Andi Sudirman Beri Kultum Tentang Riba dan Utang-Piutang Andi Sudirman Sulaiman beri Kultum di DPD Wahda Islamiyah Sidrap (foto:Istimewa) smartcitymakassar.com - Sidrap - Calon Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sud… Selengkapnya
Di Sidrap, Andi Sudirman Beri Kultum Sebelum Buka Puasa Andi Sudirman Sulaiman beri Kultum (foto: Istimewa) smartcitymakassar.com - Sidrap - Calon Wakil Gubernur Sulsel Prof Andalan kembali memberikam kesejukan dan s… Selengkapnya
Tinggalkan Lokasi Kampanye, Andi Sudirman Melayat Kerumah Duka Menantu Bupati Soppeng foto: Istimewa smartcitymakassar.com - Makassar - Disela sela kampanye Pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Calon Wakil Gubernur t… Selengkapnya